Duta Besar Norwegia untuk Indonesia, Mr Eivind Homme, dan Gubernur Sulawesi Selatan (Sulsel), Syahrul Yasin Limpo, membahas potensi investasi di Sulsel yang berpeluang dikerjasamakan dengan pemerintah Norwegia.
Pertemuan tersebut berlangsung di Rumah Jabatan Gubernur Sulsel, Kamis (3/3), itu mereka membahas peluang kerja sama pembangunan pembangkit listrik, pertambangan, dan sejumlah potensi investasi lainnya di Sulawesi Selatan.
Dalam pertemuan tersebut Eivind didampingi tim dari kedutaan besar Norwegia dan Presiden Director PT Sulawesi Mini Hydro Power, Knut Fossum.
Pertemuan ini merupakan program Ambassador Norwegia dengan tujuan kerja sama antara dua pihak bisa tercapai. Sulsel sangat membutuhkan teknologi tenaga air untuk Pembangkit Listrik Tenaga Air (PLTA) sedangkan Norwegia merupakan produsen terbesar untuk pembangunan PLTA.(rusdy embas)
Thursday, 3 March 2011
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
0 comments:
Post a Comment